Interactive Flat Panel

Interactive Flat Panel

Interactive Flat Panel atau papan tulis interaktif atau smart board adalah display interaktif dalam format papan tulis yang bereaksi terhadap input pengguna baik secara langsung atau melalui perangkat lain. Papan tulis interaktif berfungsi seperti papan tulis biasa, tapi dengan tambahan komponen digital. Fitur utama dari papan tulis interaktif adalah kemampuan untuk berinteraksi dengan konten yang ditampilkan di layar. Interaktivitas ini memungkinkan presenter atau guru menyoroti bagian tertentu dari pelajaran atau presentasi secara real time.

 

Papan tulis tradisional telah digunakan sejak dulu untuk berbagi pesan, menyajikan informasi, brainstorming kolaboratif dan pengembangan ide. Dengan tujuan yang sama, papan tulis interaktif memiliki kemampuan untuk terhubung ke internet dan digunakan secara digital. Interactive Flat Panel cocok digunakan di ruang kelas, ruang rapat, pelatihan, dan untuk perencanaan strategis di berbagai jenis proyek.

 

Tersedia dalam ukuran : 55″ 65″ 75″ 85″

logo-samsung-flip